Renungan Minggu, 19 September 2010 Melihat dengan mata fisik jauh lebih mudah daripada melihat dengan mata batin. Banyak orangtua terkecoh dengan penampilan calon menantu yang perlente, tetapi akhirnya penyesalan tak kunjung berakhir ketika mengetahui kelakuan sang menantu terhadap anaknya. Dalam kehidupan keluarga, kadang kita hanya mengutamakan hal-hal yang berkaitan dengan masa depan di dunia ini […]
Dosa dan Pengampunan Allah yang Besar
Renungan Minggu, 12 September 2010 Dosa adalah bagian yang tak terhindarkan dari kehidupan manusia. Tidak ada manusia yang tidak berdosa. Sebagai gereja, kita bahkan mencantumkan kesadaran akan keberdosaan ini di dalam liturgi kita. Ketika kita menyatakan pengakuan dosa di dalam setiap ibadah minggu, bukankah itu sebenarnya sebuah kesadaran akan keberadaan manusia yang tidak pernah bisa […]
Memilih Hidup
Renungan Minggu, 5 September 2010 Dapatkah manusia memilih hidup? Hidup nampaknya tak dapat dipilih. Ketika kita lahir, otomatis kita menjalani kehidupan dalam dunia ini. Suka atau tidak suka kita akan menjalani sampai kematian menjemput kita. Tetapi sekalipun kita tidak bisa memilih hidup atau mati, kita dapat memilih suatu ‘kehidupan‘ yang sesungguhnya atau ‘kebinasaan’ akibat ulah […]
Rendahkan Hati, Rendahkan Diri
Renungan Minggu, 29 Agustus 2010 Jika kepada seseorang ditawarkan: mau mendapat kedudukan yang tinggi atau rendah, mungkin akan lebih banyak orang memilih kedudukan yang tinggi. Kedudukan yang tinggi biasanya tampak begitu menggiurkan dalam hal gengsi, fasilitas/layanan, maupun perolehan materi. Untuk meraih sebuah kedudukan tinggi, banyak orang bersedia mengorbankan tenaga, waktu, uang, atau bahkan ada juga […]
Memihak Kepada Apa yang Tidak Dapat Digoncangkan
Renungan Minggu, 22 Agustus 2010 Di sepanjang kehidupan bergerejanya, GKI cukup menonjol dalam ”kebekuan” spiritualitas jemaat. Jemaat-jemaat GKI tampaknya makin gampang terbakar oleh sesuatu yang bersifat ritual emosional dangkal. Sebaliknya, ia makin mudah melupakan praktek kedalaman dan keluhuran firman Tuhan. Padahal, kedalaman dan keluhuran spiritual itu selalu menunggu untuk digali dan dialami dalam hal-hal yang […]
Beriman, atau Hanya Tahu Bahwa Allah Mahakuasa?
Renungan Minggu, 15 Agustus 2010 Beriman bahwa Allah mahakuasa menyangkut masalah hati manusia. Sedangkan tahu bahwa Allah mahakuasa menyangkut masalah knowlegde manusia. Ini berkaitan dengan pikiran dan logika manusia. Orang yang beriman belum tentu mempunyai sejumlah pengetahuan tentang apa yang diimaninya. Begitu pula sebaliknya, orang yang mempunyai sejumlah pengetahuan tentang Allah belum tentu beriman kepadaNya. […]