Renungan Minggu, 23 Juni 2013 Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, nabi adalah orang yang menjadi pilihan Allah untuk menerima dan menyampaikan wahyu-Nya. Di dalam kitab Perjanjian Lama, kata nabi diterjemahkan dari kata Ibrani, navi (=nabi, Kejadian 20:7; Mazmur 105:15) atau ro’eh (= pelihat, 1 Samuel 9:9). Menurut tradisi deuteronomik dari pertengahan abad ke-6 SM, nabi […]
Pengakuan dan Pertobatan Titik Balik Menuju Kehidupan
Renungan Minggu, 16 Juni 2013 Memperoleh kesempatan kedua adalah harapan setiap orang. Kita tidak pernah mau kegagalan dan kesalahan yang kita lakukan di hari ini memupuskan harapan akan masa depan. Tetapi sebaliknya, kita belajar dari kegagalan masa lalu untuk membangun masa depan. Setiap orang memiliki keinginan akan masa depan yang lebih baik betapa pun kelam […]
Kasih Membangkitkan dan Menghidupkan Harapan
Renungan Minggu, 9 Juni 2013 Kemiskinan, penderitaan, sakit penyakit, problema kehidupan, masalah kepribadian, konflik dengan sesama merupakan suatu realitas kehidupan yang tidak dapat dihindari oleh siapapun. Ada sejumlah orang yang berusaha menghadapi setiap realitas hidupnya dengan keberanian dan kerja keras, tetapi ada juga yang menghindari dan terpuruk jatuh dalam kepahitan dan kegagalan hidup. Kehadiran kasih […]
Kasih Tak Terbatas
Renungan Minggu, 2 Juni 2013 Pada jaman Yesus hidup di Palestina, kehidupan bangsaNya yaitu bangsa Yahudi sangat eksklusif. Mereka menganggap bangsanya adalah bangsa yang dipilih Allah, sedangkan bangsa-bangsa lain dianggap kafir dan najis. Oleh karena itu pergaulan dengan orang yang beragam atau bangsa lain dilarang. Kehidupan saat itu sangat terkotak-kotak. Dalam pembacaan Injil Lukas menceritakan […]
Sang Hikmat Penyata Allah
Renungan Minggu, 26 Mei 2013 – Minggu Trinitas “Segenap pengalaman Kristen akan Allah, seperti: penyembahan, doa, atau apa yang anda miliki, tidak dapat dielakkan berjiwa Trinitarian,” demikian tulis Robert Letham. Lalu profesor Teologi Sistematika Westminster Seminary ini pun bertanya, “Seberapa seringkah Anda telah mendengar hal ini diajarkan, dikotbahkan, atau ditekankan? Pada minggu Trinitas, pengajaran tentang […]
Berkata-Kata dalam Roh
Renungan Minggu, 19 Mei 2013 – Pentakosta Salah satu karunia Roh adalah bahasa Roh. Bahasa Roh seringkali dipahami sebagai karunia yang paling utama, bahkan dijadikan parameter kehidupan iman seseorang. Tidak mengherankan bila di beberapa gereja keutamaan berbahasa Roh menjadi sebuah kebutuhan yang harus dikejar. Seolah-olah, jika seseorang belum memperoleh karunia berbahasa roh maka belum lengkaplah […]